MENKOMINFO MENGHARAPKAN AGAR KPI LEBIH BAIK LAGI DALAM MENGONTROL PENYIARAN
"Menkominfo Rudiantara (kanan) bersama Ketua KPI Pusat Yuliandre Darwis (kiri) dalam rapat kerja terkait pembahasan IPP 10 Lembaga Penyiaran Swasta di Komplek Parlemen Senayan, Jakarta, Senin (3/10) / Metronews.com
"
Jakarta,Dalam rapat kerja terkait pembahasan IPP 10 LPS (Lembaga penyiaran Swasta) di senayan pada hari senin kemarin,Rudiantara selaku Menteri Komunikasi dan Informatika (MENKOMINFO) menyampaikan harapannya kepada KPI (Komisi Penyiaran Indonesia) agar bisa jauh lebih baik lagi dalam mengawasi dan mengontrol penyiaran,Apalagi pada bulan Juli lalu KPI baru menetapkan sembilan komisioner terpilih.
"Mudah-mudahan jauh lebih baik lah karena memang pemerintah bersama dengan DPR ingin peran KPI yang lebih bagus lagi, yang lebih baik lagi, yang lebih kuat lagi untuk kita peroleh industri penyiaran yang lebih baik," jelas Rudiantara usai menghadiri Anugerah KPI 2016 di Gedung Transmedia, Jalan Kapten Tendean, Jakarta Selatan, Kamis (10/11/2016) malam."
Beliau juga meminta frekuensi digunakan oleh lembaga penyiaran untuk tayangan yang lebih mengedukasi masyarakat. "Tayangan-tayangan yang bersifat tuntunan, yang bersifat edukasi bagi masyarakat secara umum, dan saya mengapresiasi apa yang dilakukan oleh teman-teman KPI ini," jelas beliau.
Peran KPI dalam penyiaran,baik Televisi maupun radio bukan hanya untuk menegur dan memeberikan peingatan tapi juga dapat melalui penghargaan seperti anugrah KPI agar dapat memotivasi insan penyiaran untuk lebih berkembang,kata Rudiantara.
"Sekali-sekali anugerah lah. Ini sebagai bentuk apresiasi kepada insan penyiaran baik televisi maupun radio di Indonesia," ujar Rudiantara. "
0 pendapat anda:
Post a Comment
Tinggalkan Komentar Mamen Untuk Postingan ini.